Selamat Memperingati Hari Bela Negara 19 Desember 2024.

Bela Negara bukan hanya tentang mengangkat senjata, tetapi juga tentang kontribusi nyata dalam kehidupan sehari-hari. Mulai dari menjaga persatuan, menghormati perbedaan hingga bekerja keras demi kemajuan bangsa.
Mari bersama kita wujudkan semangat Bela Negara dengan aksi nyata. Untuk Indonesia lebih maju. 🇮🇩